Menjaga Kebersihan Tugu Datu Pedjel Simatupang

Tugas Pekerjaan

  1. Memastikan agar areal Tugu Datu Pedjel Simatupang selalu dalam kondisi tertata rapi bersih dan indah.
  2. Tugas ini akan kami lakukan sejalan dengan waktu  pelaksanaan untuk tugas-tugas Menjaga Kebersihan Huta Simatupang.

Membangun cerita tentang Datu Pedjel Simatupang.

Cerita ini akan terus kami dokumentasikan dan dikelola menjadi konten media online yang kami kelola. Baik dalam format video, photo maupun artikel.

Untuk membuat cerita ini, kami akan menghubungi langsung beberapa orang anggota keluarga Datu Pedjel Simatupang. Termasuk dengan pihak-pihak tertentu yang memberi perhatian khusus mengenai Khususnya beberapa copy dokumen yang bisa kami jadikan sebagai pegangan dasar. Berdasar pada pegangan ini juga akan kami kembangkan dengan beberapa cara penyajiannya.

Selain itu berbagai hal penting lainnya juga akan kami kordinasikan demi terwujudnya pembenahan Huta Simatupang ini.

Perbaikan:

  1. Mengikuti program yang sudah ditetapkan oleh pengurus.
  2.  Mengajukan program perbaikan secara tertulis kepada pengurus.

Perawatan  :

Perawatan ini dilakukan secara rutin sejalan dengan pelaksanaan kegiatan Menjaga Kebersiihan Huta Simatupang. 

  1. Mangarambas rumput di lokasi Tugu Datu Pedjel Simatupang, 1 x dalam 1 minggu. Dilakukan oleh 1 orang pekerja Huta Simatupang.
  2. Menyapu halaman Tugu Datu Pedjel. 1x setiap minggu oleh 1 orang pelaksana.
  3. Membersihkan Bangunan Tugu Datu Pedjel Simatupang
  4. Menata tumbuhan-tumbuhan taman yang ada di areal Tugu Datu Pedjel Simatupang. Termasuk menyiram dan menambah atau mengganti tanah di pot atau di batang pohon-pohon tanaman yang ada di areal Tugu Datu Pedjel Simatupang.
  5. Memeriksa atau memastikan kondisi terbaik dari setiap bagian-bagian bangunan yang ada di areal Tugu Datu Pedjel Simatupang. Untuk mengajukan tindak lanjut yang diperlukan sesuai ketentuan yang sudah ditetapkan oleh pengurus.

Menjaga Kebersihan Tugu Datu Pedjel Simatupang 


Komentar

Postingan Populer